Pembentukan vitamin D biasanya dilakukan dengan menjemur tubuh pada pagi hari dengan bantuan sinar matahari sekitar puku 7 – 9 pagi. Kulit yang membanu penyerapan vitamin ini sejatinya tidak mampu mengakomodasi kebutuhan vitamin D dalam tubuh. Perlunya asupan gizi yang seimbang antara vitamin D dan nutrisi lain sebagai penopang tubuh sehat alami.
Beberapa makanan di bawah ini dapat dijadikan sebagai sumber vitamin D yang tinggi, kandungannya termasuk paling banyak diantara makanan yang lain, coba simak beberapa diantaranya :
1. Minyak Hati Ikan
Tidak semua hati ikan memiliki kandungan vitamin D tinggi. Minyak hati ikan kod lah yang memiliki kadar vitamin D tertinggi. Dimana setiap 100gram mengandung 10.00 Iu vitamin D sebagai suplemen tubuh. Karena kandungannya yang tinggi, minyak hati ikan kod sering dijadikan obat alternaitf pada pendertita oesteoporosis.
2. Susu
Merupakan suplemen tubuh yang mudah ditemukan. Minuman dengan rasa amis dan bewarna putih ini banyak disukai oleh anak anak. Tetapi tidak menutup kemungkinan orang dewasa dan orang tua harus meminum susu ini sebagai tambahan suplemen harian. Vitamin D dalam susu mampu membantu memperkuat tulang dan keberlangsungan keutuhan gigi. Protein didalamnya juga berfungsi sebagai suplemen untuk memperkuat otot dan tenaga agar tubuh tetap terjaga sehat.
3. Ikan Salmon
Merupakan jenis makanan yang sering dimanfaatkan sebagai makanan mentah oleh masyarakat jepang. Salmon ini juga dikatakan sebagai sumber terbaik bagi masayarakat jepang untuk memenuhi nutrisi yang dibutuhkan tubuh. kandungan ikan salmon ini mampu mengobati dan mencegah beberapa penyakit tulang tersmasuk peradangan pada sendi. Konsumi ikan ini juga sangat menyehatkan otak dari omega 3 yang tinggi di dalam setiap gram ikan salmon.
4. Ikan tuna
Sama Halnya dengan ikan salmon, Tuna memiliki keuntungan yang tinggi sebagai suplemen vitamin D. Olahan ikan tuna yang kini menjadi makanan cukup familiar di Indonesia sudah banyak ditemukan. Apalagi kemasannya sudah diperdagangkan menggunakan sistem kaleng. Jadi sangat mudah menemukan sumber makanan ini sebagai suplemen kebutuhan vitamin D Anda.
5. Jamur Tiram
Siapa yang tidak kenal jenis jamur ini ? jamur yang sudah dibudidayakan oleh banyak petani di Indonesia ternyata memiliki khasiat tinggi sebagai suplemen penambah vitamin D. Olahan jamur juga sangat bervarian, biasanya anak muda sering sekali mememsan jamur tiram krispy, atau soup yang menghangatkan tubuh.
6. Ice Cream
Sumber vitamin D yang bisa Anda temukan adalah ice cream. Olahan ini menjadi sumber vitamin D karena terbuat dari susu yang diolah sedemikian rupa. Bahkan beberapa diantaranya dapat membuat Anda rileks setelah mengkonsumsi ice cream. ada berbagai varian rasa sampai saat ini, usahakan cari rasa vanila atau coklat saja karena cenderung menyehatkan.
7. Keju Chedar
Semua jenis vitamin ada dalam keju cheedar. Baik dari vitamin A, B12, Vitain D, vitamin E dan Vitamin K ada didalam keju. Kebragaman vitamin tersebut klarena olahan keju cheedar berasal dari susu sapi yang dicampurkan bakteri. kegunaanya sebagai varian makanan selain susu untuk dikonsumsi sebagai sumber penguat otot tubuh.
8. Bayam
Bayam merupakan salah satu sumber vitamin D yang juga dapat mencukupi kebutuhan vitamin D di tubuh Anda. Anda juga tidak akan kekurangan zat besi dan siap mengahadapi kegiatan sehari-hari dengan stamina yang penuh.
9. Kangkung
Kangkung juga menjadi sumber makanan yang mengandung vitamin D cukup tinggi. Namun Anda perlu memperhatikan porsi kangkung yang Anda makan setiap hari. Konsumsi makanan yang berlebihan juga tidak baik untuk kesehatan tubuh.
10. Kacang-kacangan
Ada banyak jenis kacang-kacangan yang menjadi sumber vitamin D terbaik. Pastikan saja Anda mengonsumsi jenis kacang tersebut dengan cara direbus, bukan digoreng. Contohnya yaitu kacang kedelai dan juga kacang merah.
Baca Juga: 10 Bahaya Senyawa Fenilalanin untuk Kesehatan Tubuh
Makanan diatas hanya dijadikan sebagai penambah kebutuhan vitamin D yang dapat Anda gunakan dalam keseharian. Teteapi, jangan sampai Anda mengurangi aktifitas pagi dan dengan setidaknya menjemurkan diri 15-20 menit sambil berolahraga sebelum Anda berangkat kerja dibawah matahari. Karena kunci sehat adalah makanan sehat dan olahraga teratur.