Sakit gigi ini merupakan salah satu kondisi yang mana ketika pada saat rasa nyeri muncul di dalam atau rasa sakit yang berada di area gigi dan juga rahang. Biasanya untuk sakit gigi ini tingkat keparahan dari rasa nyeri dan juga sakit tersebut dapat cukup bervariasi, ada penderita yang mengalami sakit gigi mulai dari ringan sampai yang parah. Rasa nyeri dari sakit gigi akan dapat terasa dengan terus-menerus sepanjang hari dan bisa juga akan hilang dan juga datang dengan waktu yang tidak menentu. Banyak dari pendrita sakit gigi ini merasakan sakit gigi yang sangat buruk sehingga membuat penderitatidak dapat makan dan juga tidak dapat minum dan terutama jika makan makanan dingin dan panas dan ini akan membuat penderita akn hanya dapat berbaring di ranjang.
Pada saat sakit gigi itu datang maka daerah rahang yang memiliki posisi berdekatan dengan gigi yang sakit akan juga merasakan nyeri dan gusi pun kadang akan membengkak dan biasanya sumber dari nyeri ini akan sulit dibedakan apakah dari gigi atau dari gusi. Dan banyak dari penderita gigi sakit ini tidak dapat melakukan aktivitasnya dengan baik karena untuk bergerak pun gigi akan terasa lebih sakit. Dan berikut ini adalah penyebab dan juga gejala dari sakit gigi.
Penyebab Sakit Gigi :
1. Gigi rusak atau berlubang
2. Gusi mengalami radang
3. Gigi yang Erosi
4. Susunan gigi yang tidak teratur
5. Jarang membersihkan gigi
Berikut beberapa
gejala sakit gigi yang paling sering muncul...
1. Sakit saat mengunyah
Untuk gejala yang pertama ini adalah gejala yang umum dan juga biasa di rasakan oleh penderita. Penderita akan mengalami gejala sakit yang tiba- tiba datang pada saat mengunyah makanan. Gejala yang pertama datang ini dapat Anda obati dengan cepat karena jika Anda dapat mengobati dengan cepat maka sakit gigi pun tidak akan semakin parah.
2. Sensitif ketika makan makanan dingin dan panas
Gejala yang berikutnya adalah penderita sakit gigi ini akan mengalami sakit yang nyeri pada saat memakan makanan dan juga minuman yang dingin dan juga panas. Tidak hanya merasakan sakit saja namun juga gigi akan merasakan rasa ngilu pada saat panas dan dingin dari makanan dan juga minuman menyentuh gigi.
3. Terjadi pendarahan pada gigi
Untuk gejala yang selanjutnya adalah terjadinya pendarahan pada gigi ataupun pendarah pada gusi. Untuk gejala yang satu ini juga sangat umum terjadi bagi penderita yang mengalami sakit gigi dan untuk gejala ini juga akan bersamaan dengan bengkaknya gusi dari penderita.
4. Merah pada gusi
Untuk gejala yang selanjutnya untuk gejala dari gigi sakit adalah penderita akan mengalami kemerahan pada gusi. Dalam kondisi yang satu ini warna merahnya pun berbeda dari warna merah gusi karena warna merahnya seperti darah yang pekat dan biasanya warna merah pekat ini akan muncul ketika gusi mulai membengkak dan sudah terasa nyeri.
5. Nyeri pada pipi
Untuk gejala yang berikutnya adalah nyeri yang terjadi pada gigi karena pada saat gigi sakit ini rasa sakitnya pun akan menjalar sampai ke pipi dan juga gusi. Dan rasa sakitnya ini pun juga sangatlah menyiksa bahkan banyak dari beberapa penderita yang tidak dapat tidur pada saat malam hari karena sakit yang tak tertahankan.
6. Bau busuk dari gigi yang terinfeksi
Untuk gejala yang selanjutnya adalah gigi yang terinfeksi ini akan mengeluarkan bau yang busuk karena memang akan banyak kuma yang bersarang dan kuman tersebutlan penyebab dari gigi akan bertambah sakit. Akan lebih baik jika Anda melakukan pemeriksaan rutin ke dokter gigi agar gigi tetap teawat dan juga sehat.
7. Kepala pusing
Kemudian gejala yang akan muncul lagi adalah kepala akan merasakan pusing pada saat gigi yang terinfeksi terasa nyeri. Ini di karenakan berbagai maam saraf dari gigi yang sakit juga menghubung ke saraf kepala juga jadi kepala pun juga akan merasakan pusing pada saat bersamaan dengan gigi yang sakit.
8. Mengalami demam
Gejala yang berikutnya adalah penderita sakit gigi akan mengalami demam akan tetapi, untuk masalah gejala demam ini tidak semua penderita sakit gigi mengalaminya karena memang akan hanya beberapa saja.
9. Sakit pada telinga
Telinga juga akan merasakan sakit pada saat sakit gigi, seperti yang sudah ada di atas bahwa berbagai macam saraf dalam tubuh itu menyambung jadi telinga pun juga sakit.
10. Rasa nyeri yang berulang-ulang
Rasa dari sakit gigi ini akan terus berulang- ulang datang dengan waktu yang tidak menentu dan ini juga gejala dari sakit gigi.
Baca Juga:
20 Penyebab dan Gejala Malaria
5 Gejala Sakit Gigi Lainnya :
1.Akan sakit saat bergerak
2.Cedera
3.Retakan pada gigi
4.Gusi bengkak
5.Sering berdara pada gusi
Penyebab dan gejala sakit gigi ini harus Anda kenali lebih dini agar bisa secepatnya meminimalisasi terjadinya sakit yang lebih parah. Anda bisa membaca artikel
penyakit dan kelainan lainnya....