Amandel sejatinya adalah organ yang terletak di tenggorokan yang berfungsi untuk mempertahankan tubuh dari virus dan bakteri, serta membentuk antibodi. Apabila sistem kekebalan tubuh melemah bukan tidak mungkin fungsi organ yang membentuk antibodipun ikut terserang, termasuk amandel. Meski bukan termasuk jenis penyakit yang serius, pengobatan amandel tetap diperlukan. Obat amandel alami pun dapat digunakan.
Peradangan pada organ amandel sering kali dialami oleh anak-anak. Namun demikian akan sembuh seiring bertambahnya usia dan sistem kekebalan tubuh yang bertambah baik. Obat amandel alami dapat dijadikan pilihan ketika peradangan terjadi. Berikut adalah obat amandel alami.
Obat amandel alami yang pertama adalah cengkeh. Cengkeh dikenal sebagai salah satu rempah yang bermanfaat untuk kesehatan. Caranya pun cukup mudah, dengan meminum air cengkeh dan bila ingin mendapatkan rasa yang lebih enak, Anda bisa menambahkannya dengan madu. Kandungan metil salisilat pada cengkeh dapat meredakan rasa nyeri di tenggorokan.
Tumbuhan yang juga dikenal dengan nama habbatussauda ini memiliki banyak khasiat , yang dipercaya dapat menyembuhkan penyakit. Mengkonsumsi jintan hitam tidak akan mengganggu keseimbangan alamiah pada sistem tubuh.
Jintan hitam mengandung minyak astiri yang bermanfaat untuk mengatasi peradangan pada amandel. Untuk mendapat khasiat jintan hitam yang maksimal, Anda dapat mengkombinasikannya dengan madu, karena nutrisi dari keduanya dapat memperbaiki sistem imun.
Jeruk nipis adalah bahan alami selanjutnya yang dapat mengatasi amandel. Jeruk nipis memang tidak lazim dikonsumsi secara langsung karena rasanya yang asam. Lebih dari itu, rasa asam juga tidak baik untuk kesehatan lambung. Cara terbaik untuk memperoleh manfaatnya adalah dengan mencampurkan air perasan jeruk nipis dengan air dan boleh ditambah dengan madu.
Daun sirih sering digunakan sebagai salah satu bahan alami untuk pembuatan jamu tradisional. Ini berarti kandungan pada daun sirih terbukti efektif untuk mengatasi berbagai penyakit. Sifat antibiotik yang dimiliki daun sirih mampu menghilangkan bakteri dan virus. Untuk mengatasi amandel Anda dapat meminum air rebusan daun sirih secar teratur.
Selama ini Anda mungkin mengenal daun cocor bebek hanya sebagai tanaman hias di halaman. Faktanya, daun cocor bebek terbukti ampuh untuk mengatasi radang pada amandel. Untuk pengobatannya, seduhan air daun cocor bebek bukan untuk diminum, tapi hanya digunakan untuk berkumur.
Buah mengkudu juga dapat digunakan untuk mengobati amandel. Mengkudu memiliki banyak unsur yang baik untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan. Terpenoid pada mengkudu dapat memulihkan sel-sel dalam tubuh. Selain itu, kandungan anti-bakteri pada mengkudu dapat memerangi bakteri penyebab amandel. Dengan demikian, mengkonsumsi mengkudu dapat mengobati dan mencegah adanya bakteri penyebab amandel.
Sambiloto merupakan tanaman herbal yang berasal dari India dan Srilanka. Tanaman ini lama dikenal dalam dunia pengobatan. Kandungan pada sambiloto dapat mengatasi berbagai macam penyakit, termasuk amandel. Meminum air seduhan sambiloto dapat mengatasi masalah amandel.
Daun kemangi sering kita jumpai sebagai sayuran pelengkap lalap. Daun yang memiliki aroma yang khas ini menjadikan kemangi gampang untuk dikenali. Tumbuhan dengan nama latin O. basilicum var ini tidak hanya sekedar lalap. Dengan mengkonsumsi daun kemangi ternyata dapat mengatasi amandel. Ini karena sifat anti-inflamasi pada daun kemangi yang dapat mengatasi masalah radang.
Kunyit adalah bumbu dapur yang memiliki banyak manfaat. Mengkonsumsi air seduhan kunyit dapat mengatasi masalah peradangan, karena sifat anti-inflamsi. Selain itu, sifat anti-septik pada kunyit dapat melawan infeksi yang disebabkan bakteri . Selain menyembuhkan, mengkonsumsi kunyit juga meredakan gejala datangnya amandel
Daun benalu selalu dianggap parasit yang merugikan, terutama bila menempel pada tanaman yang ditanam untuk diambil buahnya. Namun, dibalik itu semua, daun benalu ternyata memiliki manfaat untuk meredakan peradangan pada organ amandel. Minum seduhan air benalu teratur setidaknya satu minggu sekali untuk mendapatkan manfaatnya.
Baca Juga : 23 Obat Alami untuk Tenggorokan Gatal Paling Ampuh
Bagi Anda yang mencari pengobatan alternatif atau non-medis, empat belas bahan dibawah ini perlu untuk Anda ketahui. Selain menjadikan Anda memiliki banyak alternatif pilihan, Anda pun dapat dengan lebih mudah memilih mana jenis bahan yang lebih cocok sebagai sarana pengobatan.
11. Kayu manis
12. Air garam
13. Daun mint
14. Bawang merah
15. Kulit manggis
16. Lemon
17. Madu
18. Buah ara
19. Jahe
20. Akar daun saga
21. Fenugreek
22. Kamomil
23. Wortel, timun, bit
24. Sage
Demikian ulasan obat amandel alami. Semoga dua puluh empat bahan diatas dapat membantu Anda mengatasi amandel secara herbal. Dengan mengetahui bahan-bahan alami yang ada disekitar Anda, Anda dapat melakukan pencegahan sebelum kondisi penyakit tersebut bertambah lebih buruk.
Peradangan pada organ amandel sering kali dialami oleh anak-anak. Namun demikian akan sembuh seiring bertambahnya usia dan sistem kekebalan tubuh yang bertambah baik. Obat amandel alami dapat dijadikan pilihan ketika peradangan terjadi. Berikut adalah obat amandel alami.
1. Cengkeh
Obat amandel alami yang pertama adalah cengkeh. Cengkeh dikenal sebagai salah satu rempah yang bermanfaat untuk kesehatan. Caranya pun cukup mudah, dengan meminum air cengkeh dan bila ingin mendapatkan rasa yang lebih enak, Anda bisa menambahkannya dengan madu. Kandungan metil salisilat pada cengkeh dapat meredakan rasa nyeri di tenggorokan.
2. Jintan hitam
Tumbuhan yang juga dikenal dengan nama habbatussauda ini memiliki banyak khasiat , yang dipercaya dapat menyembuhkan penyakit. Mengkonsumsi jintan hitam tidak akan mengganggu keseimbangan alamiah pada sistem tubuh.
Jintan hitam mengandung minyak astiri yang bermanfaat untuk mengatasi peradangan pada amandel. Untuk mendapat khasiat jintan hitam yang maksimal, Anda dapat mengkombinasikannya dengan madu, karena nutrisi dari keduanya dapat memperbaiki sistem imun.
3. Jeruk nipis
Jeruk nipis adalah bahan alami selanjutnya yang dapat mengatasi amandel. Jeruk nipis memang tidak lazim dikonsumsi secara langsung karena rasanya yang asam. Lebih dari itu, rasa asam juga tidak baik untuk kesehatan lambung. Cara terbaik untuk memperoleh manfaatnya adalah dengan mencampurkan air perasan jeruk nipis dengan air dan boleh ditambah dengan madu.
4. Daun sirih
Daun sirih sering digunakan sebagai salah satu bahan alami untuk pembuatan jamu tradisional. Ini berarti kandungan pada daun sirih terbukti efektif untuk mengatasi berbagai penyakit. Sifat antibiotik yang dimiliki daun sirih mampu menghilangkan bakteri dan virus. Untuk mengatasi amandel Anda dapat meminum air rebusan daun sirih secar teratur.
5. Daun cocor bebek
Selama ini Anda mungkin mengenal daun cocor bebek hanya sebagai tanaman hias di halaman. Faktanya, daun cocor bebek terbukti ampuh untuk mengatasi radang pada amandel. Untuk pengobatannya, seduhan air daun cocor bebek bukan untuk diminum, tapi hanya digunakan untuk berkumur.
6. Mengkudu
Buah mengkudu juga dapat digunakan untuk mengobati amandel. Mengkudu memiliki banyak unsur yang baik untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan. Terpenoid pada mengkudu dapat memulihkan sel-sel dalam tubuh. Selain itu, kandungan anti-bakteri pada mengkudu dapat memerangi bakteri penyebab amandel. Dengan demikian, mengkonsumsi mengkudu dapat mengobati dan mencegah adanya bakteri penyebab amandel.
7. Sambiloto
Sambiloto merupakan tanaman herbal yang berasal dari India dan Srilanka. Tanaman ini lama dikenal dalam dunia pengobatan. Kandungan pada sambiloto dapat mengatasi berbagai macam penyakit, termasuk amandel. Meminum air seduhan sambiloto dapat mengatasi masalah amandel.
8. Daun kemangi
Daun kemangi sering kita jumpai sebagai sayuran pelengkap lalap. Daun yang memiliki aroma yang khas ini menjadikan kemangi gampang untuk dikenali. Tumbuhan dengan nama latin O. basilicum var ini tidak hanya sekedar lalap. Dengan mengkonsumsi daun kemangi ternyata dapat mengatasi amandel. Ini karena sifat anti-inflamasi pada daun kemangi yang dapat mengatasi masalah radang.
9. Kunyit
Kunyit adalah bumbu dapur yang memiliki banyak manfaat. Mengkonsumsi air seduhan kunyit dapat mengatasi masalah peradangan, karena sifat anti-inflamsi. Selain itu, sifat anti-septik pada kunyit dapat melawan infeksi yang disebabkan bakteri . Selain menyembuhkan, mengkonsumsi kunyit juga meredakan gejala datangnya amandel
10. Daun benalu
Daun benalu selalu dianggap parasit yang merugikan, terutama bila menempel pada tanaman yang ditanam untuk diambil buahnya. Namun, dibalik itu semua, daun benalu ternyata memiliki manfaat untuk meredakan peradangan pada organ amandel. Minum seduhan air benalu teratur setidaknya satu minggu sekali untuk mendapatkan manfaatnya.
Baca Juga : 23 Obat Alami untuk Tenggorokan Gatal Paling Ampuh
Bagi Anda yang mencari pengobatan alternatif atau non-medis, empat belas bahan dibawah ini perlu untuk Anda ketahui. Selain menjadikan Anda memiliki banyak alternatif pilihan, Anda pun dapat dengan lebih mudah memilih mana jenis bahan yang lebih cocok sebagai sarana pengobatan.
14 Obat Amandel Alami Lainnya:
11. Kayu manis
12. Air garam
13. Daun mint
14. Bawang merah
15. Kulit manggis
16. Lemon
17. Madu
18. Buah ara
19. Jahe
20. Akar daun saga
21. Fenugreek
22. Kamomil
23. Wortel, timun, bit
24. Sage
Demikian ulasan obat amandel alami. Semoga dua puluh empat bahan diatas dapat membantu Anda mengatasi amandel secara herbal. Dengan mengetahui bahan-bahan alami yang ada disekitar Anda, Anda dapat melakukan pencegahan sebelum kondisi penyakit tersebut bertambah lebih buruk.