Psoriasis adalah penyakit yang menyebabkan bagian kulit meradang dalam jangka waktu yang lama bahkan penyakit ini merupakan penyakit menaun. Gejala yang biasa ditimbulkan tidak sama antara satu penderita dengan penderita lainnya. Intensitas banyaknya bagian peradangan kulitpun bisa membesar dengan berjalannya waktu.
Pada awal seseorang menderita penyakit psoriasis ada yang hanya menerima gejala yang ringan bahkan ada yang tidak merasakan apapun pada tahap – tahap awal penyakit menyerang. Berikut ini merupakan penyebab psoriasis yang wajib kamu tahu.
Salah satu penyebab seseorang menderita penyakit psoriasis yang pertama adalah perubahan pada hormon. Biasanya hormon yang berubah dengan cepat dialami oleh kaum wanita khususnya yang sedang dalam siklus datang bulan. Apabila seseorang dalam kondisi ini biasanya seseorang bisa saja timbul masalah psoriasis dan kemudian sembuh dalam waktu yang tepat namun akan datang kembali di lain waktu.
Merokok merupakan salah satu kebiasaan kebanyakan orang yang sangat merugikan bagi kesehatan. Salah satunya juga dapat menyebabkan psoriasis. Penyakit ini bisa timbul kepada orang yang melakukan kebiasaan ini secara berlebihan. seseorang yang pernah mengalami psoriasis juga menimbulkan risiko yang lebih besar untuk kambuh lagi apabila merokok.
Obesitas atau kegemukan tidak hanya dapat menjadi penyebab penyakit berbahaya seperti jantung dan stroke saja. Namun juga dapat menyebabkan gangguan kulit seperti psoriasis. Oleh sebab itu hindari kegemukan dengan cara melakukan diet sehat agar terhindar dari penyakit kulit semacam ini.
Gangguan imun yaitu menurunnya sistem kekebalan tubuh yang dapat menyebabkan seseorang sangat mudah mengalami penyakit , tidak terkecuali penyakit pada bagian kulit yang sangat sensitif. Oleh sebab itu jangan pernah mengabaikan sistem kekebalan tubuh Anda dengan selalu mencukupi kebutuhan nutrisi setiap harinya.
Stress merupakan kondisi yang dapat menimbulkan berbagai penyakit berbahaya seperti psoriasis. Mulailah untuk berhenti melakukan sesuatu yang dapat menimbulkan stress pada penyakit kalian. Tidak hanya psoriasis, stress akan menyebabkan ganguan tubuh atau penyakit lainnya datang dengan mudah.
Faktor lainnya yang dapat menyebabkan psoriasis pada kulit yaitu terlalu berlebihan dalam mengonsumsi alkohol. Alkohol tidak hanya akan membuat seseorang kehilangan kesadaran dan menimbulkan penyakit yang sangat berbahaya, namun juga akan menyebabkan gangguan pada kulit termasuk psoriasis ini. Cara terbaik untuk menghindari penyakit ini adalah dengan berhenti minum minuman beralkohol karena tidak memiliki manfaat bagi tubuh.
Obat -obatan tertentu juga dapat menjadi pemicu suatu penyakit atau gangguan kulit yang parah semacam psiroasis ini. beberapa obat yang biasanya sering dianggap sebagai pemicu munculnya penyakit ini yaitu obat antimalaria dan obat khusus penurun tekanan darah. Oleh sebab itu harus teliti dan berhati – hati apabila hendak mengonsumsi obat – obatan.
Penyakit infeksi tenggorokan memang dapat menimbulkan penyakit lainnya termasuk psoriasis. Contoh jenis penyakit yang dapat timbul akibat adanya infeksi tenggorokan yaitu Guatte psoriasis. Umunya penyakit ini menyerang anak – anak dan usia remaja.
Kulit seseorang yang cedera akan sangat berisiko untuk mengidap penyakit psoriasis terlebih lagi apabila memiliki riwayat psoriasis sebelumnya. Kondisi cedera yang dapat menimbulkan risiko ini yaitu kulit tergores, kulit tergigit serangga, dan terbakar sinar matahari.
Salah satu faktor yang tidak dapat dicegah terjadinya penyakit psoriasis adalah faktor keturunan.
Apabila ada keluarga terutama ibu dan ayah yang pernah mengalami psoriasis, maka kamu memiliki risiko yang cukup besar untuk mengalaminya juga. Hal ini dikarenakan oleh faktor genetik yang sudah melekat pada diri manusia sejak lahir. Jadi tidak mudah untuk menurunkan risiko terkena psoriasis karena hal tersebut.
Baca Juga : Penyebab Utama Badan Terasa Dingin Tapi Tidak Demam
Itulah 10 Faktor Penyebab Psoriasis atau peradangan pada kulit. Dengan informasi diatas diharapkan kamu dapat mencegahnya agar penyakit psoriasis tidak menyerang diri kamu. Dengan selalu menjaga diri dengan berolahraga dengan rutin serta mengonsumsi makanan sehat akan membantu kamu terhindar dari berbagai penyakit.
Pada awal seseorang menderita penyakit psoriasis ada yang hanya menerima gejala yang ringan bahkan ada yang tidak merasakan apapun pada tahap – tahap awal penyakit menyerang. Berikut ini merupakan penyebab psoriasis yang wajib kamu tahu.
1. Perubahan hormon
Salah satu penyebab seseorang menderita penyakit psoriasis yang pertama adalah perubahan pada hormon. Biasanya hormon yang berubah dengan cepat dialami oleh kaum wanita khususnya yang sedang dalam siklus datang bulan. Apabila seseorang dalam kondisi ini biasanya seseorang bisa saja timbul masalah psoriasis dan kemudian sembuh dalam waktu yang tepat namun akan datang kembali di lain waktu.
2. Kebiasaan merokok
Merokok merupakan salah satu kebiasaan kebanyakan orang yang sangat merugikan bagi kesehatan. Salah satunya juga dapat menyebabkan psoriasis. Penyakit ini bisa timbul kepada orang yang melakukan kebiasaan ini secara berlebihan. seseorang yang pernah mengalami psoriasis juga menimbulkan risiko yang lebih besar untuk kambuh lagi apabila merokok.
3. Obesitas
Obesitas atau kegemukan tidak hanya dapat menjadi penyebab penyakit berbahaya seperti jantung dan stroke saja. Namun juga dapat menyebabkan gangguan kulit seperti psoriasis. Oleh sebab itu hindari kegemukan dengan cara melakukan diet sehat agar terhindar dari penyakit kulit semacam ini.
4. Gangguan imun
Gangguan imun yaitu menurunnya sistem kekebalan tubuh yang dapat menyebabkan seseorang sangat mudah mengalami penyakit , tidak terkecuali penyakit pada bagian kulit yang sangat sensitif. Oleh sebab itu jangan pernah mengabaikan sistem kekebalan tubuh Anda dengan selalu mencukupi kebutuhan nutrisi setiap harinya.
5. Stress
Stress merupakan kondisi yang dapat menimbulkan berbagai penyakit berbahaya seperti psoriasis. Mulailah untuk berhenti melakukan sesuatu yang dapat menimbulkan stress pada penyakit kalian. Tidak hanya psoriasis, stress akan menyebabkan ganguan tubuh atau penyakit lainnya datang dengan mudah.
6. Konsumsi alkohol yang berlebihan.
Faktor lainnya yang dapat menyebabkan psoriasis pada kulit yaitu terlalu berlebihan dalam mengonsumsi alkohol. Alkohol tidak hanya akan membuat seseorang kehilangan kesadaran dan menimbulkan penyakit yang sangat berbahaya, namun juga akan menyebabkan gangguan pada kulit termasuk psoriasis ini. Cara terbaik untuk menghindari penyakit ini adalah dengan berhenti minum minuman beralkohol karena tidak memiliki manfaat bagi tubuh.
7. Mengonsumsi obat – obatan tertentu
Obat -obatan tertentu juga dapat menjadi pemicu suatu penyakit atau gangguan kulit yang parah semacam psiroasis ini. beberapa obat yang biasanya sering dianggap sebagai pemicu munculnya penyakit ini yaitu obat antimalaria dan obat khusus penurun tekanan darah. Oleh sebab itu harus teliti dan berhati – hati apabila hendak mengonsumsi obat – obatan.
8. Infeksi tenggorokan
Penyakit infeksi tenggorokan memang dapat menimbulkan penyakit lainnya termasuk psoriasis. Contoh jenis penyakit yang dapat timbul akibat adanya infeksi tenggorokan yaitu Guatte psoriasis. Umunya penyakit ini menyerang anak – anak dan usia remaja.
9. Kulit cidera
Kulit seseorang yang cedera akan sangat berisiko untuk mengidap penyakit psoriasis terlebih lagi apabila memiliki riwayat psoriasis sebelumnya. Kondisi cedera yang dapat menimbulkan risiko ini yaitu kulit tergores, kulit tergigit serangga, dan terbakar sinar matahari.
10. Faktor keturunan
Salah satu faktor yang tidak dapat dicegah terjadinya penyakit psoriasis adalah faktor keturunan.
Apabila ada keluarga terutama ibu dan ayah yang pernah mengalami psoriasis, maka kamu memiliki risiko yang cukup besar untuk mengalaminya juga. Hal ini dikarenakan oleh faktor genetik yang sudah melekat pada diri manusia sejak lahir. Jadi tidak mudah untuk menurunkan risiko terkena psoriasis karena hal tersebut.
Baca Juga : Penyebab Utama Badan Terasa Dingin Tapi Tidak Demam
Itulah 10 Faktor Penyebab Psoriasis atau peradangan pada kulit. Dengan informasi diatas diharapkan kamu dapat mencegahnya agar penyakit psoriasis tidak menyerang diri kamu. Dengan selalu menjaga diri dengan berolahraga dengan rutin serta mengonsumsi makanan sehat akan membantu kamu terhindar dari berbagai penyakit.